Dalam quiz c++ kali ini, ada beberapa materi gabungan yang akan dibahas antara lain perhitungan operator, Branching, Nested Branching, Label
Dari tampilan disamping, analisa variable apa saja yang dibutuhkan untuk input dan output.
ANALISA INPUT
Untuk input kode buku, data yang diisi adalah 3huruf, dalam hal ini tipe data yang cocok adalah string.
Untuk input kode judul, data yang diisi angka 1,2,3. Tipe data yang digunakan bisa berupa integer ataupun charachter, salah satunya boleh digunakan namun yang terpenting adalah pada saat pemakaian.
co pendeklarasian dan penggunaan:
1. Menggunakan tipe data char
Saat deklarasi
char kd_judul
saat penggunaan, menggunakan tanda petik satu ( ' )
if (kd_judul = = '1')
2. Menggunakan tipe data integer
saat deklarasi
int kd_judul
saat penggunaan, tanpa tanda menggunakan tanda petik
if (kd_judul = = 1)
Untuk input jumlah beli,
data yang diisi adalah angka yang jumlahnya tidak terlalu banyak sehingga Tipe data yang digunakan berupa
integer
Setelah itu analisa variable yang dibutuhkan untuk menampilkan output seperti, jenis buku, judul buku, harga buku, pajak, diskon, total bayar, uang bayar, uang kembali, bonus
Untuk perhitungan operator ketika melakukan perhitungan untuk pajak, total bayar, hitung bayar
Nested Branching ketika memiliki kode buku
Branching ketika melakukan perhitungan logika untuk diskon dan bonus
Label untuk mengulang transaksi dari awal input
berikut Ketentuan soal :
Pajak :
10% dari Harga Buku
Diskon:
Jika Jumlah Beli > 3 maka Diskon 10% dari Harga Buku
Selain itu 5% dari Harga Buku
Total Bayar :
Harga + Pajak – Diskon
Uang kembali :
Uang Bayar – Total Bayar
Bonus :
Jika Jumlah Beli >= 3 maka Bonus Paper Bag
Selain itu Bonus Pembatas Buku
10% dari Harga Buku
Diskon:
Jika Jumlah Beli > 3 maka Diskon 10% dari Harga Buku
Selain itu 5% dari Harga Buku
Total Bayar :
Harga + Pajak – Diskon
Uang kembali :
Uang Bayar – Total Bayar
Bonus :
Jika Jumlah Beli >= 3 maka Bonus Paper Bag
Selain itu Bonus Pembatas Buku
* untuk melihat pembahasan secara detail silakan download disini