
Kata yang satu ini sangat luas maknanya. Banyak cinta yang tersebar dan memang harus disebarkan. Mencintai Alloh, keluarga, saudara, sahabat, teman, pekerjaan dan masih banyak lagi. Intinya, kita tidak bisa hidup tanpa 'cinta'.
Dengan sebuah cinta...